BUDAYA | TIONGHOANEWS
Selamat datang berkunjung dalam situs blog milik warga Tionghoa Indonesia. Disini kita bisa berbagi berita tentang kegiatan/kejadian tentang Tionghoa seluruh Indonesia dan berbagi artikel-artikel bermanfaat untuk sesama Tionghoa. Jangan lupa partisipasi anda mengajak teman-teman Tionghoa anda untuk ikutan bergabung dalam situs blog ini.
UKIRAN TIMBUL OU
Ukiran timbul Ou ialah sejenis ukiran timbul yang berwarna.
Ia merupakan kraf tangan yang khusus dari kawasan Wenzhou, provinsi Zhejiang.
Seni ini menggunakan tanah yang halus yang dicampur dengan minyak Tung sebagai bahan asasnya.
Kebanyakan ukiran timbul Ou ini digunakan sebagai hiasan pada bangunan dan perabot.
Seni ini dikatakan berasal dari zaman Dinasti Han, iaitu antara tahun 202 sebelum Masehi hingga 220 Masehi
Diterjemahkan oleh: Chen Mei Ing
ARTIKEL YANG BERKAITAN
Mari kita dukung kiriman artikel-artikel dari teman-teman Tionghoa, dengan cara klik "SUKA" dan teruskan artikel kesukaan Anda ke dalam facebook, twitter & googleplus Anda.