BUDAYA | TIONGHOANEWS


Selamat datang berkunjung dalam situs blog milik warga Tionghoa Indonesia. Disini kita bisa berbagi berita tentang kegiatan/kejadian tentang Tionghoa seluruh Indonesia dan berbagi artikel-artikel bermanfaat untuk sesama Tionghoa. Jangan lupa partisipasi anda mengajak teman-teman Tionghoa anda untuk ikutan bergabung dalam situs blog ini.

Selasa, 03 Mei 2011

ETNIS SHE DI CHINA

Orang Etnis She kebanyakan tinggal di Provinsi Fujian, Zhejiang dan Guangdong. Pakaian mereka pada waktu ini hampir sama dengan pakaian orang etnis Han.

Hanya di beberapa tempat di Fujian masih terlihat wanitanya yang memakai pakaian tradisi yang mempertahankan sebagian fitur etnis She.

Wanita etnis She di sana memakai "apron" di pinggang mereka. Mereka juga mamakai sabuk di luar apron tersebut. Berbagai Pribahasa yang berarti beruntung disulam pada sabuk itu.

Bunga, burung, hewan dan berbagai gambar geometri yang berwarna-warni dab terlihat sangat cantik juga disulam pada apron mereka.

http://yinnihuaren.blogspot.com
Diterjemahkan oleh: Chen Mei Ing, Jakarta

ARTIKEL YANG BERKAITAN

Mari kita dukung kiriman artikel-artikel dari teman-teman Tionghoa, dengan cara klik "SUKA" dan teruskan artikel kesukaan Anda ke dalam facebook, twitter & googleplus Anda.

TERBARU HARI INI

ARTIKEL: INTERNASIONAL

ARTIKEL: KEHIDUPAN

ARTIKEL: KESEHATAN

ARTIKEL: IPTEK

ARTIKEL: KISAH

ARTIKEL: BERITA